Home Berita Kapolres Kapolres Pematangsiantar Pimpin Pengamanan debat publik calon walikota dan wakil walikota siantar

Kapolres Pematangsiantar Pimpin Pengamanan debat publik calon walikota dan wakil walikota siantar

74
0
SHARE
Kapolres Pematangsiantar Pimpin Pengamanan debat publik calon walikota dan wakil walikota siantar

https://tribratanews.respematangsiantar.sumut.polri.go.id/ Bertempat diHotel Grand Zuri Pematangsiantar,Kapolres Pematangsiantar AKBP Yogen Heroes Baruno,S.H,S.I.K Pimpin Pelaksanaan pengamanan debat publik calon walikota dan wakil walikota pematangsiantar, Senin 04 November 2024 Pada Pukul 14.00 WIB

Pelaksaan Pengamanan Debat Calon Walikota dan Wakil Walikota Dalam Rangka Ops Mantab Praja Toba 2024 yang yang diselenggarakan oleh KPU Kota Pematang Siantar

Kapolres Pematangsiantar AKBP Yogen Heroes Baruno,S.H,S.I.K Mengatakan dalam kegiatan Pengamanan ini Polres pematang siantar Menerjunkan 195 orang Personil Yang akan melaksanakan tugas pengamanan yang ditempatkan didalam dan di luar Hotel untuk Kelancaran Debat Publik yang dilaksanakan

Dan sebelum debat dimulai  personil polres Pematangsiantar bersama dengan 1 Tim Jibom ( 5 Personil) Unit Komposit Subden Bantis Den Gegana DPP Banit Komposit AIPDA NURYANTO, S.Sos.I telah melaksanakan sterilisasi untuk menghindari hal hal yang dapat mengganggu debat publik

Jimbom melaksanakan sterilisasi dengan menggunakan peralatan deteksi, Peralatan Pelindung, peralatan penjinak dan peralatan pendukung,

Adapun hasil Kegiatan Sterilisasi Tim Jibom Tidak Menemukan Adanya Benda/Barang yang Dicurigai sebagai Handak/Bom SelanjutnyaTim Jibom Melaksanakan Stand by di Objek hingga debat selesai di laksanakan 

Dan untuk personil Kapolres Pematangsiantar menyampaikan,Pada hari ini kita Melaksanakan Apel Kesiapan Pengamanan Debat Publik Calon Walikota dan Wakil wali kota Pematangsiantar dimohon Kepada seluruh personil yang melaksanakan tugas pengamanan debat harus memahami tugas dan tanggung jawab masing-masing,

Kepada semua personil harus paham bahwa kita sebatas pengamana  diluar dari pada itu bukan tugas kita untuk itu apabila maumasuk yang tidak berkepentingan agar dihimbau dengan himanis,

Kita berharap semua rangkaian kegiatan pengamanan debat calon walikota ini berjalan dengan aman dan baik dan tidak ada permasalahan sekecil apapun dan kepada anggota yang memiliki senpi tidak diperbolehkan membawa oleh sebab itu aga dititipkan dan provost lakukan pemeriksaan dan kita berharap dalam pelaksanaan tugas ini agar dilaksanakan dengan penuh rasa tanggung jawab

Pada saat debat publik calon wali kota dan wakil Walikota di mulai untuk menyampaikan visi misi masing masing personil melaksanakan pengamanan sudah menempati titik titik yang sudah di tentukan

Dan Seluruhnya sesuai dengan harapan Rangkaian debat publik calon walikota dan wakil Walikota berjalan aman dan lancar.

Kegiatan tersebut turut dihadiri oleh Wakapolres AKBP Ahmad Wahyudi,Kabag,Kasat,Kasi,Para Kapolsek,Para Perwira,Brigadir Personil Yang Tersprint Pengamanan Debat Publik./Humas P Siantar